Senin, 26 Maret 2018

CONTOH SURAT KETERANGAN KEHILANGAN KARTU PELAJAR


LEMBAGA PENDIDIKAN NAHDLATUL ULAMA
KABUPATEN WONOSOBO
M T s    M A ' A R I F    N U   S U K O H A R J O
Alamat : Desa Sukoharjo, Kec. Sukoharjo, Kab. Wonosobo – 56363
 


SURAT KETERANGAN
Nomor : 016 / PC.31 / LPM / MTs-Skhj / VIII / 2016

Yang bertanda tangan di bawah ini
Nama                           : Sudarman, A.Md
NIP                             : 19590910 198303 1 005
Tempat, Tgl lahir         : Wonosobo, 10 Maret 1959
Jabatan                        : Kepala Madrasah Tsanawiyah NU Sukoharjo
                                      Kabupaten Wonosobo
Menerangkan bahwa :
Nama                           : Gusti Ananda Bhakti
Tempat, Tgl Lahir       : Banjarnegara, 1 Juni 2001
Nomer Induk              : 1948
NISN                          : 0011657439
Alamat                                    : Wonokerto Leksono Wonosobo

Siswa yang tertera di atas adalah benar-benar siswa MTs Ma’arif NU Sukoharjo, masuk pada tahun ajaran 2013/2014 dan menyelesaikan pendidikannya pada tahun ajaran 2015/2016, dan benar bahwa siswa tersebut telah kehilangan kartu pelajarnya sejak tahun 2016.

Demikianlah surat kehilangan ini saya buat, untuk dapat digunakan sebagai mana mestinya. Atas kerja samanya saya ucapkan terima kasih. 


Dikeluarkan  : Sukoharjo
Pada tanggal  : 10 Agustus 2016
Kepala Madrasah




SUDARMAN, A.Md
NIP.19590910 198303 1 005



Tidak ada komentar:

Posting Komentar